KILAS RAKYAT

Sumber Informasi Rakyat

Media Lidik Investigasi RI Dukung Penuh Program Pemerintah Melaksanakan Vaksinasi Covid 19

Sebagai upaya untuk menekan penularan Covid-19 serta mendukung program pemerintah dalam melaksanakan program vaksinasi,Dan dari salah satu wartawan yaitu Kaperwil Media Lidik Investigasi RI SulSel Riswan Muhtar mengikuti vaksinasi Covid-19 di kabupaten Wajo.

Vaksin untuk dosis pertama itu, dilaksanakan di Terminal Callaccu Sengkang, masyarakat sangat antusias dan berbondong-bondong datang untuk melakukan vaksinasi (28/6/2021)

“Intinya vaksin ini aman dan halal, tentu kita berharap bahwa vaksinasi ini merupakan ikhtiar kita untuk menekan penyebaran Covid-19,” tutur Riswan Muhtar

Riswan Muhtar juga menambahkan bahwa dengan ini kita sudah ikut membantu pemerintah melancarkan vaksinasi dan saya berharap teman-teman Media juga ikut mendukung program Pemerintah melaksanakan Vaksinasi

Pasca penyuntikan, Riswan Muhtar mengaku tak merasakan gejala bahkan merasa sehat

Selama kegiatan berlangsung tetap mematuhi protokol kesehatan,Ujarnya(Daeng Dandi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini